­

Now I Say I Love U (Untuk Dua Penjaga Setia Dalam Hidup)

Sajak 09.03
Kenapa hati ini terasa begitu berat untuk mengucapkan kata yang sederhanaKata yang harusnya bisa kuungkapkan setiap hari di hadapanmuKata yang harusnya kuberikan pertama kali untukmu sebelum untuk orang lainKata yang harusnya merupakan kewajibanku.Tanah kebahagiaan tak akan bisa kupijak tanpamuLimpahan ridhaNya tak akan ada tanpa senyummuAir mata telah kau tumpahkan untuk gelak tawakuPerih hati kau terima untuk bahagiakuPeluh keringat tercucur untuk perutkuTapi tiada kata...Read More

Instagram