Katakan Padaku
12.12
Katakan padaku
Mana yang lebih indah,
Saat bulan membiarkan
Matahari untuk bersinar
Membangunkan Dunia
Atau
Saat matahari
Memberikan kesempatan bulan
Membagikan secercah sinarnya
Di gelapnya malam.
0 komentar